Selasa, 03 Agustus 2010

Karakter Berdasarkan Golongan Darah

Sifat Secara Umum

A
terorganisir, konsisten, jiwa kerjasamanya tinggi, tapi selalu cemas (karena perfeksionis) yang kadang bikin orang mudah sebal dengannya.

B
santai, easy going, bebas dan paling menikmati hidup (bisa dibilang otak paradise)

O
berjiwa besar, supel, susah mengalah dan alergi pada sesuatu yang detail.

AB
unik, cuek, banyak akal dan berkepribadian ganda.

Fakta Mengenai Golongan Darah

yang paling ngaret kalo janjian:
B (karena nyantai terus)
O (karena flamboyan)
AB ( karena gampang ganti program)
A (karena gagal dalam disiplin)

yang paling susah mentolerir kesalahan orang:
A (karena perfeksionis dan narsisme-nya terlalu besar)
B (karena easy going, tapi juga gampang menuduh)
AB (karena asal beda)
O (gampang memutuskan sesuatu, tapi juga gampang memaafkan)

yang paling bisa dipercaya:
A (karena konsisten dan taat hukum)
O (demi menjaga keseimbangan)
B (demi menjaga kenikmatan hidup)
AB (mudah ganti mood)

yang paling disukai untuk jadi teman:
O (orangnya sportif)
A (selalu tepat waktu)
AB (kreatif)
B (tergantung mood)

temen yang paling disebelin:
B (egois, semaunya sendiri)
AB (terlalu tinggi harapannya)
A (terlalu taat dan ribut mengenai hal-hal detil)
O (sulit mengalah)

artikel ini diambil dari hanalala episode keberapa gitu gue lupa :P

0 komentar:

Posting Komentar